Rabu, 18 April 2018

cara memeriksa pernapasan

cara memeriksa pernapasan

persiapan alat dan bahan :
1. arloji atau stopwach
2. buku catatan

prosedur kerja :
1. cuci tangan
2. jelaskan mengenai prosedur yang akan dilakukan pada pasien
3. atur posisi pasien, dapat dengan posisi tidur terlentang
4. hitung frekuensi dan irama pernapasan
5. catat hasil
6. cuci tangan

1 komentar:

  1. Apa penyebabnya nafas tidak bisa panjang? Dan berikan solusi agar nafas kita bisa panjang.

    BalasHapus

puisi pancasila tetap abadi

[PUISI] Pancasila Tetap Abadi Sudah cukup banyak nyawa yang kita korbankan Sudah cukup banyak tangis yang kita dengarkan Sudah ...